Situs Microsoft-Sony Membingungkan Kawan dan Lawan


Redmond: Perusahaan perangkat lunak Microsoft mendaftarkan dua nama domainnya yang bekerja sama dengan perusahaan teknologi Jepang Sony, yaitu microsoft-sony.com dan sony-microsoft.com. Dua nama domain itu didaftarkan untuk Microsoft Corporation. Alih-alih penggunaan dua nama domain Microsoft dan Sony membantu para penggunanya, dua nama yang hampir sama tersebut justru membingungkan.

Saat pengguna mengetik alamat sony-microsoft.com, pesan alamat internet error justru yang muncul. Sementara itu, ketika pengguna memasukkan alamat microsoft-sony.com, pengguna justru diarahkan ke mesin pencari Bing.

Tapi, penggunaan dua nama situs tersebut membuat munculnya spekulasi tentang dua perusahaan pesaing di dunia konsol game dengan Xbox dan PlayStation merencanakan kolaborasi. Sony Ericsson dikabarkan merilis smartphone yang akan dijalankan dengan perangkat lunak Microsoft Windows Phone. Jadi, dua alamat domain itulah yang dpilih.liputan6.com

Posted by damm11 on 13.45. Filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 komentar for Situs Microsoft-Sony Membingungkan Kawan dan Lawan

Leave comment

FLICKR PHOTO STREAM

blog-indonesia.com

2010 Ada-Sih. All Rights Reserved. - Designed by Damm11