Wah..di Cina tak Ada Menara Seluler?

Hah...di Cina tak Ada Menara Seluler?BEIJING - Berjalanlah ke beberapa kota di Cina, dan hitung berapa menara BTS yang ada. Bisa jadi, Anda tak bakal menemukan menara tinggi menjulang dengan antena menempel di sisi-sisinya, seperti yang dijumpai Siwi Tri Puji B dari Republika.co.id, di Shensen, Cina. Kok bisa?

Rupanya, demi alasan estetika, operator seluler di Cina menggunakan trik kamuflase pada menara BTS mereka. Antena BTS yang makin ringkas bentuknya dipasang pada tiang coklat, yang dibuat serupa pohon damar. Pada badan tiang, dipasang dahan-dahan layaknya pohon betulan. Oala...
Di Cina, pasar seluler yang begitu masif, hingga kini hanya dikelola oleh tiga operator. Dua operator terbesar adalah Cina Mobile dan China Unicom.republika.co.id

Posted by damm11 on 13.37. Filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 komentar for Wah..di Cina tak Ada Menara Seluler?

Leave comment

FLICKR PHOTO STREAM

blog-indonesia.com

2010 Ada-Sih. All Rights Reserved. - Designed by Damm11