Oksigen Akhirnya Ditemukan di Angkasa Luar
Teknologi 16.35
Atom oksigen tunggal telah ditemukan sendiri atau bergabung dengan molekul lain. Namun, molekul oksigen yang biasa kita hirup belum pernah terlihat.
Teleskop ruang angkasa Herschel melihat molekul-molekul di daerah pembentuk bintang pada konstelasi Orion.
Penemuan itu akan diterbitkan dalam Astrophysical Journal. Oksigen adalah unsur paling melimpah ketiga di kosmos, setelah hidrogen dan helium.
Bentuk molekulnya, dengan dua atom bergabung dengan ikatan rangkap, membuat kehidupan di Bumi menjadi mungkin. Sayangnya, bentuk ini tidak pernah secara definitif terlihat di ruang angkasa.
Sebuah upaya sejak 2007 dari teleskop Odin, Swedia, yang diterbitkan dalam jurnal Astronomi dan Astrofisika, mengklaim penemuan oksigen di daerah pembentuk bintang. Tapi, penemuan ini tidak bisa dikonfirmasikan.
Satu lokasi yang mungkin untuk mencari oksigen yang hilang adalah di butiran debu dan air es di angkasa luar.
Tim memilih wilayah pembentuk bintang di konstelasi Orion karena percaya bahwa oksigen akan keluar dari es dan debu di ruang yang harus panas.(mediaindonesia.com)
Baca Juga :
- Hacker Ajak Boikot PayPal
- Hari Anak dimeriahkan dengan Kontes Robot
- Hong Kong Patahkan Teori Perjalanan Waktu
- Ilmuwan Berhasil Ungkap Rahasia Terbentuknya Bumi
- Ilmuwan Ciptakan Anjing Bersinar
- Ilmuwan Ciptakan Baju Gaib Untuk Sembunyikan Benda
- Ilmuwan Inggris Ciptakan Gabungan Sel Manusia dan Hewan
- Ilmuwan Temukan Tikus Rambut Beracun
- Ilmuwan Ungkap Fakta Mengejutkan Tentang Manusia
- Inilah Bentuk Koper Masa Depan
- Internet Jadi Media Potensial Untuk Bisnis
- Jumlah Manusia Sedunia 7 Miliar Tahun Ini
- Kadal Hamil Tertua Dunia di Temukan
- Kapal Cepat Anti-teror Blackfish - Prototipe
- Kereta Argo Anggrek New Image Menyediakan Layanan Wi-Fi
- Ketinggian Gunung Everest Akan Diukur Ulang
- Kilas Sejarah 'Remote' TV
- Komputer Gantikan Anjing sebagai Sahabat Manusia
- Layar 3D Picu Sakit Kepala ?